TUGAS GURU MATA PELAJARAN
Guru bertanggung jawab kepada kepala sekolah dan mempunyai tugas melaksanakan kegiatan proses belajar secara efektif dan efisien.
Tugas dan tanggung jawab guru meliputi:
- Membuat perangkat program pengajaran, melliputi:
- Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
- Program mingguan guru
- Mempersiapkan Kertas Unjuk Kerja ( KUK )
- Mengumpulkan hasil LembarKerja Siswa ( LKS )
- Membuat program semester/tahunan
- Melaksanakan kegiatan pembelajaran mengajar
- Melaksanakan kegiatan penilaian proses belajar ( ulangan harian, umum, dan akhir semester )
- Melaksanakan analisis hasil penilaian
- Menyusun dan melaksanakkan program perbaikan dan pengayaan
- Membuat atau mempersiapkan alat pelajaran dan alat peraga
- Melaksanakan tugas tertentu di sekolah
- Membuat catatan tentang kemajuan hasil belajar sisw
- Mengisi daftar hadir siswa
- Mengatur kebersihan ruang kelas dan ruang praktikum
- Mengumpulkan dan mengumpulkan angka kredit untuk kenaikan pangkat guru.